HOT TOPIC
Pasutri Kaget Pulang Kerja Lihat Anaknya Disekap OTK hingga Tak Berdaya, Diduga Ada Maling
TRIBUN-VIDEO.COM - Pasangan suami istri kaget sepulang kerja lihat anaknya disekap orang tak dikenal.
Insiden ini terjadi di rumahnya di Banjar Umabian, Desa Belayu, Kecamatan Marga, Tabanan, Selasa (12/12/2023).
Rumah yang ditinggal dalam keadaan rapi mendadak berantakan usai pulang kerja.
Usut punya usut, rumah tersebut baru saja di maling.
Baca: Viral WNA Asal Belanda Jual Kebab Turki di Palembang, Akhirnya Dideportasi gegara Visa Tak Sesuai
Baca: Viral Video Dugaan Mayat di UNPRI Medan, Diletakkan di Bak Air Lantai 9 & Kondisi Sudah Membusuk
Lantaran benda elektronik milik korban raib,
Sementara itu anak pemilik rumah juga disekap dan diikat oleh pelaku.
Kapolres Tabanan, AKBP Leo Dedy Defretes menyatakan, bahwa pihaknya mendapat laporan dari korban pada (12/12/2023).
(Tribun-Video/TribunBali)
Artikel ini telah tayang di Tribun-Bali.com dengan judul BREAKING NEWS : Rumah Di Belayu Marga Tabanan Disatroni Maling, Anak Korban Diikat Tangan dan Mata
Host: Ni'ma Chalida Husna
VP: Nur Rohman Urip
# Pasutri # anak # disekap # OTK # maling
Reporter: Nima ChalidaHusna
Video Production: Nur Rohman Urip
Sumber: Tribun Bali
Tribunnews Update
Wamenag Geram soal Video Gus Elham Cium Anak Kecil saat Berdakwah: Tak Pantas, Harus Dihentikan!
5 jam lalu
Tribunnews Update
Pelaku Ledakan SMAN 72 Berstatus Anak Berhadapan dengan Hukum, Tak Terafiliasi Jaringan Teror
7 jam lalu
Live Update
Bobol Grosir Rokok di Aceh Utara, 3 Kakek Anggota Sindikat Lintas Provinsi Ditangkap Polisi
7 jam lalu
Viral di Medsos
Ramai Dikecam Publik! Viral Gus Elham Cium Anak Kecil dapat Teguran Ulama, hingga Dituding Pelecehan
7 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.