TRIBUN-VIDEO.COM - Kebanyakan dari kita mungkin asing dengan bawang hitam.
Bawang hitam adalah proses fermentasi bawang putih segar yang disimpan selama 30-40 hari.
Proses fermentasi tersebut mengalami perubahan warna, rasa dan tekstur.
Baca: 3 Minuman Enak dan Menyehatkan, Mampu Mengendalikan Kolesterol Jahat
Kandungan bawang hitam ini memiliki manfaat untuk kesehatan, seperti:
1. Mencegah kanker
2. Menurunkan kolesterol
3. Meningkatkan metabolisme
Baca: Enak namun Berbahaya, Konsumsi Kulit Dapat Meningkatkan Kadar Kolesterol, Ini Kata Dokter Ahli
4. Mencegah penyakit
5. Menghilangkan bau mulut.
Bahkan bawang hitam dapat mengurangi peradangan dan menangkal radikal bebas.
(Tribun-Video/TribunJatim)
Artikel ini telah tayang di TribunJatim.com dengan judul Sederet Manfaat Rutin Konsumsi Bawang Hitam yang Jarang Diketahui, Bisa Menurunkan Kolesterol!
# bawang # nutrisi # kesehatan # kolesterol
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.