Kesehatan
Pentingnya Membatasi Asupan Gula, Garam, dan Lemak, Begini Tanggapan Ahli Gizi
TRIBUN-VIDEO.COM - Dikutip dari Tribun Health, selama pandemi, memiliki imunitas yang baik sangat diperlukan.
Dengan sistem kekebalan tubuh yang kuat, segala macam virus dan bakteri bisa dilawan.
Salah satu cara untuk meningkatkan sistem imun adalah dengan membatasi konsumsi gula, garam dan lemak.
Hal ini karena konsumsi gula, garam, dan lemak berlebih bisa meningkatkan risiko seseorang terkena penyakit degenerative yaitu diabetes, hipertensi dan kolesterol.
Baca: Apa Itu Junk Food? Begini Penjelasan Ahli Gizi dan Bahaya Konsumsi Makanan Ini secara Berlebihan
Baca: Benarkah Diet Sehat Bisa Membuat Awet Muda? Berikut Penjelasan Ahli Gizi
Ketiga masalah kesehatan tersebut bisa memengaruhi kekebalan tubuh seseorang.
R. Radyan Yaminar mengatakan mengonsumsi gula atau garam terlalu berlebih akan berdampak buruk bagi tubuh.
Gula mengandung karbohidrat, apabila karbohidrat tidak digunakan atau konsumsinya berlebih maka tubuh akan mengubahnya menjadi lemak.
Jadi jangan heran jika konsumsi gula terus-menerus membuat komposisi tubuh menjadi banyak lemak.
Gram mengandung yodium, apabila yodium tidak digunakan atau konsumsinya berlebih juga bisa menyebabkan hipertensi.(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunhealth.com dengan judul R. Radyan Yaminar, S.Gz Beberkan Pentingnya Membatasi Asupan Gula, Garam, dan Lemak
# kesehatan # Ahli Gizi # asupan gula garam dan lemak (GGL)
Sumber: Tribunnews.com
Nasional
MANUSIA ITU MAKAN IKAN! Ahli Gizi Ini Kritik Keras Susu Ikan Jadi Alternatif Program Susu Gratis
Kamis, 12 September 2024
TRIBUNNEWS UPDATE
Berkat Sang Pengantin Ahli Gizi, Setiap Makanan di Pesta Pernikahan Ini Ada Informasi Kalorinya!
Selasa, 17 Oktober 2023
Healthy Fit Ramadan
Inilah Fakta Berpuasa yang Kerap Dianggap Memiliki Manfaat Kesehatan, Berikut Kata Ahli Gizi
Selasa, 4 April 2023
Healthy Fit Ramadan
Asupan yang Bagus Dikonsumsi saat Puasa agar Pencernaan Sehat, Simak Ulasan Ahli Gizi
Selasa, 4 April 2023
Healthy Fit Ramadan
Penyebab Berat Badan Naik saat Berpuasa yang Jarang Diketahui, Ini Kata Dokter Filsuf Ahli Gizi
Selasa, 28 Maret 2023
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.