Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan Tribun Kaltim - Ari Nindita
TRIBUN-VIDEO.COM - Sebanyak enam unit bus Balikpapan City Trans dioperasikan dalam uji coba perdana melayani masyarakat, Senin (8/7/2024).
Enam unit bus tersebut dibagi menyebar dalam tiga koridor. Masing-masing koridor terdapat dua bus, dengan penerapan shift pagi dan siang.
Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Balikpapan, Adwar Skenda Putra mengatakan Balikpapan City Trans ini masih dalam masa penyesuaian titik koordinat halte, atau titik pemberhentian bus. (*)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.