Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Pendeta Gilbert Lumoindong berkunjung ke rumah Jusuf Kalla pada Senin (15/4).
Di depan Jusuf Kalla, Gilbert meminta maaf dan mengklarifikasi khotbah viralnya soal zakat dan salat.
Gilbert pun tertunduk dan bersalaman dengan Jusuf Kalla.
Baca: Bantah Keras Kubu Prabowo-Gibran, Tim Hukum Ganjar-Mahfud Tegaskan Gugatan di MK Tidak Salah Kamar
Menanggapi permintaan maaf itu, JK mengaku kecewa namun ia menegaskan Islam merupakan umat pemaaf.
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Kata Jusuf Kalla kepada Pendeta Gilbert yang Datang Minta Maaf Soal Ucapan terkait Zakat dan Salat
# zakat # Jusuf Kalla # Gilbert Lumoindong
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.