Wajib Diketahui Pantangan yang Perlu Dihindari Penderita Batu Ginjal

Editor: Erwin Joko Prasetyo

Reporter: chalida husna

Video Production: Latif Ghufron Aula

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Penyakit batu ginjal adalah penyakit yang terbentuk akibat materi padat dan keras yang menyerupai batu.

Hal ini terjadi dari garam dan mineral yang ada dalam ginjal.

Masalah kesehatan ini bisa muncul di sepanjang saluran urine.

Batu ginjal sendiri muncul karena limbah yang berada di dalam darah membentuk kristal dan menumpuk di bagian ginjal.

Baca: Hati-hati Sering Terbangun di Malam Hari Bisa Jadi Penyakit Serius: Sleep Apnea hingga Insomnia

Ada beberapa pantangan penderita batu ginjal, yaitu:

1. Makanan tinggi garam

2. Makan makanan olahan

3. Minuman berkarbonasi

4. Diet tinggi protein

5. Kurang tidur.

Hal tersebut sebaiknya perlu dihindari untuk penderita batu ginjal.

Baca: Langkah Tepat Menjaga Kesehatan Sendi, Jaga Berat Badan hingga Melakukan Pereganggan Tubuh

(Tribun-Video/TribunJogja)

Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com dengan judul Pantangan yang Harus Dijauhi Penderita Batu Ginjal, Bisa Memperparah Penyakit

# penyakit # batu ginjal # pantangan # makanan

Baca berita terkait di sini.

Sumber: Tribun Jogja
   #penyakit   #batu ginjal   #pantangan   #makanan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda