Suara Politik
Didesak Mundur Pendiri PAN, Amien Rais: Mereka Dukung Jokowi
TRIBUN-VIDEO.COM - Ketua Dewan Kehormatan Partai Amanat Nasional Amien Rais enggan berkomentar soal desakan mundur dirinya dari kepengurusan PAN.
Menurut Amien pendiri PAN yang mendesaknya mundur merupakan pendukung Jokowi.
Lima pendiri PAN mendesak Amien Rais mengundurkan diri. Amien dianggap telah melanggar prinsip-prinsip dasar pendirian partai.
Lima pendiri PAN tersebut adalah Abdillah Toha, Albert Hasibuan, Goenawan Mohamad, Toeti Heraty dan Zumrotin. (*)
ARTIKEL POPULER:
Baca: Longsor, 34 Rumah di Cimapag Sukabumi Tertimbun
Baca: Parade Kembang Api Semarakkan Pergantian Tahun 2019 di Pantai Lagoon Ancol
Baca: Megahnya Kembang Api Kolosal di Ancol yang Jadi Penanda Bergantinya Tahun 2019
TONTON JUGA:
Sumber: Kompas TV
Chord Kunci Gitar Lagu Anak Lanang - Yeni Inka : Kulo Nyuwun Pangestu
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Babar Pisan Shinta Arsinta, Trending di Youtube
Selasa, 23 Januari 2024
Lirik Lagu Pupusing Nelongso - Happy Asmara Feat Hasan Toys : Wes Kadung Mati Rosoku
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Wirang Denny Caknan, Namung Masalah Tresno Tapi Kok Yo Loro
Minggu, 21 Januari 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.