Selasa, 25 November 2025

Tribunnews Update

KPU RI Dicecar soal Salinan Ijazah Jokowi hingga Berita Acara yang Diminta Bonatua dalam Sidang KIP

Senin, 24 November 2025 22:28 WIB
Kompas.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Pengamat kebijakan publik, Bonatua Silalahi, mempertanyakan sembilan informasi yang disembunyikan KPU RI dalam salinan ijazah Joko Widodo dari UGM pada Senin (24/11).

Bonatua menilai KPU RI menutup-nutupi data publik sehingga dirinya mengajukan sengketa ke Komisi Informasi Pusat (KIP).

Sembilan item tersebut seharusnya tidak ditutup karena termasuk informasi yang harus bisa diakses publik sesuai undang-undang. (Tribun-Video.com)

Artikel ini telah tayang di Kompas

 

Editor: Danang Risdinato
Reporter: Anggraheni WidyaWitari
Video Production: Muna Salsabila
Sumber: Kompas.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved