TRIBUNNEWS UPDATE
PDIP Berapi-api Semprot Dirut Pertamina soal Korupsi Rp 1.000 Triliun: Gaji Lebih Besar dari Prabowo
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Komisi VI DPR RI menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Direktur Utama PT Pertamina, Simon Aloysius Mantiri di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Selasa (11/3/2025).
Anggota Komisi VI DPR Fraksi PDI Perjuangan Mufti Anam mengaku prihatin dengan kasus mega korupsi di Pertamina Patra Niaga.
Terlebih dalam RDP ini, Simon tak menjelaskan terkait kasus tersebut di depan DPR.
Baca: PDIP Cecar Dirut Pertamina, Sindir Gaji Direksi Lebih Besar dari Presiden AS namun Kecewakan Rakyat
Baca: DPR Sindir Pertamina Pulihkan Nama Baik Pakai Buzzer: Lebih Baik Uangnya untuk Rakyat
Dirinya meminta Pertamina taubat nasuha setelah meminta maaf ke masyarakat.
Ia juga membuka peluang memanggil mantan Komisaris Utama PT Pertamina (Persero) Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok hingga mantan Dirut Pertamina Nicke Widyawati.
Pemanggilan ini diharapkan bisa membongkar mega korupsi di Pertamina.
(Tribun-Video.com)
#Komisi VI DPR RI # Simon Aloysius Mantiri # Mufti AnamĀ
Reporter: Tri Suhartini
Video Production: Nur Rohman Urip
Sumber: Tribunnews.com
VIRAL NEWS
Video DPR Terima Amplop Diduga Terkait Korupsi Viral, Herman Khaeron Bantah Terima Duit: Isinya SPPJ
Kamis, 13 Maret 2025
VIRAL NEWS
LIVE: Viral Anggota DPR Dapat Amplop saat RDP dengan Pertamina, Herma Khaeron Bantah Isinya Uang
Kamis, 13 Maret 2025
Terkini Nasional
Para Tersangka Pertamina Buat Grup 'Orang-orang Senang', DPR: Mereka Sadar Merampok Rakyat
Rabu, 12 Maret 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Blak-blakan! DPR Bongkar ke Publik Ada Grup WA Koruptor 'Orang-orang Senang': Selama Ini Sadar?
Rabu, 12 Maret 2025
Tribunnews Highlight
DPR Fraksi PDIP Usul Pertamina Bagikan Gratis Pertamax ke Masyarakat: Tak Cukup Hanya Minta Maaf
Rabu, 12 Maret 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.