TRIBUNNEWS UPDATE
Pemakaman Legenda Persebaya Bejo Sugiantoro Berlangsung Haru, Rachmat Irianto Kumandangkan Azan
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Jenazah legenda Timnas Indonesia sekaligus Persebaya Surabaya Bejo Sugiantoro dimakamkan pada Rabu (26/2) di TPU Desa Geluran, Kecamatan Taman, Sidoarjo, Jatim.
Prosesi pemakaman berlangsung haru dan khusyuk.
Putra Bejo, pesepakbola Rachmat Irianto tampak menangis dan sempat mengumandangkan azan.
(TribunVideo.com)
Artikel ini telah tayang di Surya.co.id dengan judul Jenazah Bejo Sugiantoro Dimakamkan Pagi Ini Di TPU Geluran, Sidoarjo, Berkontribusi Untuk Persebaya
Reporter: Fransisca Krisdianutami Mawaski
Video Production: Muna Salsabila
Sumber: Surya
Tribunnews Update
Di Depan Putra Mahkota Arab Saudi, Trump Sebut Iran Kekuatan Paling Merusak: Tak Boleh Punya Nuklir
43 detik lalu
Tribunnews Update
Pakistan Geram Pangkalan Udara Dibobol India Pakai Rudal Buatan Rusia, Balas Tembak Jatuh Rudal Lain
6 menit lalu
Tribunnews Update
Isak Tangis Ilmansyah, Korban Selamat Ceritakan Insiden Ledakan Amunisi TNI di Garut: Saya Takut
13 menit lalu
Tribunnews Update
Tak Apresiasi Netanyahu, Orangtua Sandera Edan Alexander Berterima Kasih kepada Trump dan Witkoff
16 menit lalu
Tribunnews Update
Prabowo Bertolak ke Brunei Didampingi Seskab Teddy, Terima Anugerah Bintang Kebesaran Tertinggi
21 menit lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.