Selebritis
Sarwendah Tak Pernah Hadiri Sidang Cerai dengan Ruben Onsu, Alasannya Terungkap
TRIBUN-VIDEO.COM - Sarwendah tidak pernah hadir di sidang gugatan cerai yang dilayangkan Ruben Onsu di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Selama beberapa kali agenda sidang, Sarwendah tidak hadir atau mengirim tim kuasa hukum ke PN Jakarta Selatan.
Chris Sam Siwu selaku kuasa hukum dari Sarwendah membantah anggapan bahwa pihaknya sengaja ingin mempercepat proses cerai.
"Kalau kita disebut ‘dengan pengacara Sarwendah dan Sarwendah sendiri gak hadir akan mempercepat perceraian’ ya memang isinya tidak ada yang kami bantah," ujar Chris Sam Siwu di kawasan Kasablanka Jakarta Selatan, Selasa (23/7/2024).
"Bukan untuk mempercepat," katanya.
Chris mengatakan bahwa pihaknya merasa belum bisa hadir di PN Jakarta Selatan karena tidak ada poin yang perlu dibantah.
Sehingga sampai saat ini belum ada keinginan dari pihak Sarwendah untuk menghadiri persidangan cerai.
Baca: Chord Gitar Saturn - SZA: Lifes Better on Saturn, Got to Break This Pattern of Floating Away
Baca: Lirik Lagu Forever Young - Alphaville, Viral di TikTok, Chord Kunci Gitar: I Wanna Be Forever Young
"Kami tidak datang karena tidak ada poin yang perlu kami bantah, konsekuensi dari itu membuat persidangan jadi lebih cepat ya itu bagian dari konsekuensi," tuturnya.
"Tapi tidak ada niat kami untuk mempercepat perceraian," lanjut Chris Sam Siwu.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Tak Pernah Hadir di Sidang, PIhak Sarwendah Bantah Anggapan Ingin Percepat Proses Perceraian
# sarwendah # ruben onsu # gugatan cerai # sidangcerai # the onsu family
Video Production: Anggraini Puspasari
Sumber: Tribunnews.com
Kabar Selebriti
Sarwendah dan Ruben Onsu Cerai, Betrand Peto Siap Jadi Pelindung Sang Ibu
Rabu, 30 April 2025
Kabar Selebriti
Baim Wong Dibela! Netizen Mendadak Minta Maaf ke Sosoknya seusai Viral Chat Mesra Paula Verhoeven
Minggu, 27 April 2025
Selebritis
BOCOR Paula Verhoeven Chat 'Kangen' ke Pria Selain Baim Wong, Hotman Paris: Apa Itu Perzinaan?
Jumat, 25 April 2025
Selebriti
Paula Tuding PA Jaksel Lakukan Pelanggaran Administratif Sidang Cerainya, Laporkan ke Bawas MA
Kamis, 24 April 2025
Selebritis
Intip Sumber Penghasilan Baru Betrand Peto seusai Ruben Onsu dan Sarwendah Bercerai
Kamis, 24 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.