Kesehatan
Khasiat Kandungan Minyak Kayu Putih Bagus untuk Kesehatan Tubuh, Termasuk Atasi Keluhan Pernapasan
TRIBUN-VIDEO.COM - Minyak kayu putih adalah salah satu minyak esensial yang memiliki banyak khasiat kesehatan.
Aroma minyak kayu putih berasal dari senyawa sineol.
Selain itu, ada beberapa manfaat kesehatan minyak kayu putih, seperti:
1. Meredakan hidung tersumbat
2. Menghilangkan keluhan pernapasan
3. Mengatasi batuk
4. Meringankan nyeri otot dan nyeri sendi
5. Pereda nyeri pasca operasi
6. Meningkatkan kesehatan mulut
(Tribun-Video/Kompas.com)
Baca: Cara Menjaga Kesehatan Selama Puasa dengan Olahraga agar Tubuh Tidak Gampang Kantuk & Lemas
Baca: Hati-hati, Tubuh Kelebihan Serat Bisa Picu Gangguan Pencernaan, Kembung hingga Kram Perut
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "10 Manfaat Minyak Kayu Putih untuk Kesehatan"
# Minyak Kayu Putih # Minyak Esensial # kesehatan
Reporter: chalida husna
Video Production: Latif Ghufron Aula
Sumber: Kompas.com
Viral
Bakal KAPOK Masuk ke Ruang Mesin Mobil, Begini Cara Mudah Usir Tikus Pakai Minyak Kayu Putih
Sabtu, 15 Juli 2023
Lifestyle
Mitos atau Fakta, Minyak Kayu Putih Bisa Menghilangkan Lecet Baret di Mobil Ini Penjelasannya
Jumat, 31 Maret 2023
Terkini Nasional
Kepala Terasa Berat hingga Tengkuk Pegal Bisa Jadi Tanda Penyakit, Begini Cara Mudah Atasinya
Jumat, 24 Februari 2023
Kesehatan
Amankah Bayi Menggunakan Minyak Kayu Putih, Ini Manfaat untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui
Rabu, 8 Februari 2023
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.