Kesehatan
Kerap Alami Tenggorokan Kering saat Bangun Tidur, Inilah Penyebab yang Harus Diwaspadai
TRIBUN-VIDEO.COM - Pernah gak si sobat sehat ketika bangun tidur tenggorokan menjadi kering?
Kondisi tersebut sangatlah menimbulkan rasa tidak nyaman.
Umumnya tenggorokan kering ini terjadi saat cuaca dingin.
Baca: Alami Sakit Tenggorokan saat Musim Pancaroba, Begini Jaga Kesehatan Pakai Bahan Alami
Namun ada beberapa kondisi yang menyebabkan tenggorokan kering saat bangun tidur.
Baca: Banyak Konsumsi Micin Bisa Picu Masalah Kesehatan, dari Suhu Tubuh Panas dan Tenggorokan Kering
Melansir berbagai sumber, berikut beberapa penyebab tenggorokan kering, di antaranya:
- Dehidrasi
- Tidur dengan mulut terbuka
- GERD
- Radang tenggorokan
- Tonsilitis dan Penyakit Mono
(Tribun-Video/Kompas.com)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tenggorokan Kering saat Bangun Tidur, Bisa Jadi ini Penyebabnya"
# Tenggorokan Kering # kesehatan # tips kesehatan # sakit tenggorokan
Reporter: chalida husna
Video Production: Latif Ghufron Aula
Sumber: Kompas.com
PUASA SEHAT
Tips Tak Kalap Makan saat Lebaran dari Dokter Ahli Gizi, Ingat Alarm Tubuh Ini Tribunners
Selasa, 9 April 2024
Selain Ejakulasi Dini Adakah Risiko Lainnya dari Masturbasi ?
Sabtu, 6 Januari 2024
Kesehatan
Dimulai dari Kebiasaan Sehari-hari, Ini Langkah Tepat Hidup Sehat di Usia sebelum Senja
Rabu, 7 Juni 2023
Tips Kesehatan
Tips Menjaga Tubuh saat Cuaca Panas Ekstrem, Buka Jendela di Malam Hari & Oleskan Tabir Surya
Senin, 1 Mei 2023
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.