nasional terkini
Sambo Berikan Tatapan Tajam pada Bharada E saat Beberkan Kronologi Penembakan di Depan Majelis Hakim
TRIBUN-VIDEO.COM - Eks Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo akhirnya mendengarkan kesaksian Bharada E secara langsung terkait detik-detik pembunuhan terhadap Brigadir J .
Hal ini terungkap dalam sidang kasus pembunuhan Brigadir J dengan terdakwa Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi di PN Jakarta Selatan pada Selasa (13/12).
Saat Bharada E menjelaskan detik-detik eksekusi Ferdy Sambo terus menatap Bharada E dengan tatapan tajam.
Baca: Ferdy Sambo Klaim Tak Pernah Serahkan Peluru hingga Perintahkan Bharada E Tembak Brigadir J
Baca: Putri Candrawathi Kekeh Mengaku Tak Selingkuh dengan Brigadir J, Jaksa Pun Ungkap Hasil Tes Poligraf
Tak hanya itu, ia juga kemudian berkali-kali menulis cacatan dalam lembaran buku yang ia bawa.
(Tribun-Video.com/Nila)
https://video.tribunnews.com/view/512776/tatapan-tajam-ferdy-sambo-saat-bharada-e-ceritakan-detik-detik-pembunuhan-brigadir-j-di-hadapannya
# Brigadir J # Ferdy Sambo # Bharada E # Putri Candrawathi
Video Production: Khoerunnisak
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUNNEWS UPDATE
Rekam Febri Diansyah yang Sempat Jadi Rival Ronny di Kasus Ferdy Sambo, Kini Bersatu Bela Hasto
Kamis, 13 Maret 2025
Viral News
Dulu Jadi Rival dalam Kasus Ferdy Sambo, Kini Ronny Talapessy dan Febri Diansyah Kompak Bela Hasto
Kamis, 13 Maret 2025
Breaking News
Menggebu-gebu, Mega Sentil Kinerja Polri hingga Kasus Ferdy Sambo yang Dinilai Tak Jelas: Malu Saya!
Jumat, 10 Januari 2025
Tribunnews Update
DPR Bela Eks Anak Buah Ferdy Sambo Naik Pangkat & Dapat Jabatan Baru di Polda Metro Jaya
Selasa, 7 Januari 2025
Tribunnews Update
Naik Pangkat, 7 Polisi di Kasus Ferdy Sambo Dapat Jabatan Baru: Terbaru AKBP Chuck Putranto
Minggu, 5 Januari 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.