Healty Every Day
Manfaat Konsumsi Tempe Bagus untuk Kesehatan Pencernaan, Inilah Kandungan Nutrisi Kerap Diabaikan
TRIBUN-VIDEO.COM - Tempe adalah salah satu makanan khas Indonesia yang mudah ditemui.
Tempe bisa diolah sebagai berbagai menu masakan.
Meskipun sering dianggap sebagai makanan yang kurang bergizi.
Namun tempe memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.
Kandungan isoflavon dalam tempe meminimalkan efek radikal bebas pada tubuh.
Baca: Bahaya Sering Overthinking Bisa Memicu Masalah Kesehatan Fisik dan Mental, Ini Kata Ahli Psikolog
Baca: Khasiat Konsumsi Bawang Putih Lanang Bagus untuk Kesehatan Tubuh: Menurunkan Kolesterol & Hipertensi
Mengonsumsinya juga bagus untuk pencernaan, karena tempe pada dasarnya prebiotik alami.
Selain itu, kandungan kalsium, magnesium, dan fosfor baik untuk menjaga kesehatan tulang.
Mengonsumsi tempe juga bisa membantu mengontrol berat badan agar tetap ideal dan mencegah penyakit kronis.
(Tribun-Video/TribunBatam.id)
Artikel ini telah tayang di TribunBatam.id dengan judul Jangan Sepele Makan Tempe, Ini 5 Manfaatnya untuk Kesehatan
# kesehatan # tempe # masakan # radikal bebas
Reporter: chalida husna
Video Production: Panji Yudantama
Sumber: Tribun Batam
Live Update
Rindu Kampung? Omah Simbah Resto di GDC bak Depok Rasa Jogja, Surga Makan Prasmanan Enak
Kamis, 1 Mei 2025
Live Update
Harga Kedelai Melambung Tinggi Imbas Perang Dagang AS, Ukuran Tempe di Sanan Malang Jadi Menciut
Rabu, 23 April 2025
Ramadan 2025
Menu Sahur Tempe Lada Hitam, Hanya Butuh Waktu 15 Menit untuk Membuatnya
Rabu, 12 Maret 2025
SEDAP SKOY
Cara Mudah Membuat Tempe Mendoan ala Mama Rieta, Menu ala Rumahan yang Cocok Dimakan untuk Takjil
Kamis, 27 Februari 2025
Local Experience
Nastar Tempe, Produk Unggulan UMKM Kuripan Kertoharjo Pekalongan
Kamis, 30 Januari 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.