Sabtu, 1 November 2025

Tribun-Video Update

Hamas Desak Global: Eskalasi Israel di Tepi Barat Harus Ditolak, Pembangunan 1.973 Permukiman Bahaya

Jumat, 31 Oktober 2025 10:04 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Hamas mendesak masyarakat global untuk menolak eskalasi terbaru Israel di Tepi Barat.

Di mana Israel berencana membangun 1.973 unit permukiman, dan menyebutnya sebagai eskalasi berbahaya mengingat bendera juga otomatis akan dikibarkan di zona tersebut.

Mengutip Al Mayadeen pada (31/10), hal ini diumumkan oleh Hamas dalam pernyataan pers pada Kamis (30/10/2025).

Hamas menegaskan bahwa niat Israel menyetujui pembangunan ribuan unit itu merupakan eskalasi berbahaya.

Baca: Israel Krisis! Konflik Politik & Sosial Berpotensi Menjatuhkan Pemerintahan Netanyahu Menuju Jurang

Baca: Tak Terduga! Ekspresi PM Jepang Bengong Ditinggal Trump Kabur saat Upacara Penyambutan di Tokyo

Terkhusus, dalam kebijakan Yuridiksi dan perluasan permukiman.

Seruan ini dilontarkan, sebagai respons pengumuman Menteri Keuangan Israel Bezalel Smotrich tersebut.

Lantas, Hamas menyerukan agar masyarakat internasional turut memikul tanggung jawab mereka.

Terlebih terkait perluasan permukiman yang disebut "gegabah" dan mengakhiri kebijakan standar ganda.

(Tribun-Video.com)

Artikel ini telah tayang di Al Mayadeen dengan judul Hamas calls on int’l community to act against Israeli settlement plan

    
# Hamas # Eskalasi # Israel # Tepi Barat

Editor: Bintang Nur Rahman
Reporter: Yessy Arisanti Wienata
Video Production: Hadiyya QurrataAyyuun
Sumber: Tribun Video

Tags
   #Hamas   #Eskalasi   #Israel   #Tepi Barat

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved