Selasa, 4 November 2025

Local Experience

Keindahan Cerita Sejarah di Tengah Kota Yogyakarta, Museum Negeri Sonobudoyo

Jumat, 31 Oktober 2025 07:54 WIB
Tribun Jogja

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Merupakan salah satu museum yang terletak di kawasan strategis dan pusat wisata di Kota Yogyakarta.

Lokasinya ada di utara Alun-alun Utara dan di sisi belakang gedung ikonik BNI yang ada di titik nol kilometer Yogyakarta. 

Museum ini mempunyai fungsi sebagai pengelolaan benda museum yang memiliki nilai budaya ilmiah, meliputi koleksi pengembangan dan bimbingan edukatif kultural.

Program: Local Experience
Editor: Faiz Fadhilah

#museumsonobudoyo #yogyakarta #jogjaistimewa #travel #sejarah #localexperiences

Editor: Sigit Ariyanto
Video Production: Faiz Fadhilah
Sumber: Tribun Jogja

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved