Salah Sasaran Bunuh Orang, Penusuk Pria di Denpasar Bali Diringkus saat hendak Kabur ke Kalimantan

Editor: Restu Riyawan

Reporter: Yustina Kartika Gati

Video Production: Agilio OktoViasta

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan Tribun Bali - Zaenal Nur Arifin
TRIBUN-VIDEO.COM -Kasus penusukan di Jalan Nangka Utara Denpasar Bali ternyata merupakan salah sangka,  Kadek Parwata dikira rekan orang yang berselisih dengan pelaku.

Pelaku pembunuhan Kadek Parwata akhirnya berhasil diamankan tim gabungan dari Ditreskrimum Polda Bali , Polresta Denpasar, dan Polsek Denpasar Utara.

Pelaku atas nama Bastomi Prasetiawan alias Mas Pras diamankan di Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, saat hendak melarikan diri ke Tarakan, Kalimantan Utara.

Pelaku pun dihadirkan dalam konferensi pers yang dipimpin langsung Kapolresta Denpasar , Kombes Pol Muhammad Iqbal Simatupang, Senin 17 Februari 2025.(*)


#korbanjiwa #pembunuhanberencana #pelakukejahatan #kriminal #denpasar #bali #polisi #polri

Sumber: Tribunnews.com
   #penusukan   #Denpasar   #Bali
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda