Live Update
672 Jemaah Haji Asal Bali Diberangkatkan, Wagub Giri Prasta: Semoga Pulang Lagi dengan Sehat
Laporan Wartawan, Tribun Bali - Ni Luh Putu Sri Wahyuni Utami
TRIBUN-VIDEO.COM- Pemerintah Provinsi Bali lakukan pemberangkatan dan pelepasan Jemaah Haji Provinsi Bali 1446 H/2025 M di Gedung Wiswasabha Denpasar pada, Selasa 13 Mei 2025.
Kuota haji Provinsi Bali, Berdasarkan Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 1196 Tahun 2024 tentang Kuota Haji Indonesia Tahun 1446 H/2025 M mendapatkan kuota 698 orang dengan rincian 690 orang jamaah haji, 6 orang PHD dan 2 Pembimbing KBIHU. (*)
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video
Selebritis
Bikin Melongo, Ini Potret Kamar Pengantin Mewah Luna & Maxime di Bali, Satu Malam Rp 27 Juta
12 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.