Tangisi Remaja Pembunuh Ayah & Nenek di Lebak Bulus Jaksel, Menteri PPPA Sebut MAS Anak yang Baik

Editor: Unzila AlifitriNabila

Reporter: Yustina Kartika Gati

Video Production: Latif Ghufron Aula

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Laporan wartawan Tribun Jakarta Elga Hikari Putra
TRIBUN-VIDEO.COM- Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), Arifatul Choiri Fauzi menahan tangis saat menceritakan kondisi psikologis MAS (14) anak yang membunuh ayah dan neneknya di Perumahan Taman Bona Indah, Lebak Bulus, Jakarta Selatan.

Hal itu disampaikan Arifatul usai dia bertemu dengan MAS yang kini mendekam di Mapolres Jakarta Selatan.

Arifatul yang juga memposisikan diri sebagai seorang ibu melihat dari kacamatanya bahwa tersangka MAS ini sebenarnya anak yang baik.(*)

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda