Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat Benny K Harman menilai tindakan Polda Nusa Tenggara Timur (NTT) yang memecat Ipda Rudy Soik sebagai tindakan yang tidak masuk akal.
Pemecatan ini terjadi setelah Rudy diduga melakukan pelanggaran etik terkait pengungkapan mafia bahan bakar minyak (BBM).
Baca: Seusai Dicecar Komisi III DPR, Kapolda NTT Elus-elus Kepala Ipda Rudy Soik: Kamu Tetap Anak Saya
Baca: [FULL] Kapolda NTT Beberkan Pelanggaran Ipda Rudy Soik, Sebut Buat Framing Bongkar Mafia BBM
Benny juga mencurigai adanya motif tertentu di balik pemecatan tersebut.
Ia bahkan menduga ada pihak yang berusaha menyingkirkan Rudy.
Mengingat ada anggota Polda NTT yang pernah memasukkan Rudy ke penjara karena pasang badan dan membela dalam menangani sebuah kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO).
(Tribun-Video.com)
Program: Tribunnews Update
Host: Rima Anggi
Editor Video: Muhammad Ulung
Uploader: bagus gema praditiya sukirman
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.