Tanah Longsor Tutup Akses Jalan Utama Antar Kecamatan Bendungan-Trenggalek selama 2 Jam

Editor: Ramadhan Aji Prakoso

Reporter: Adila Ulfa Muna Risna

Video Production: Ika Vidya Lestari

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Laporan wartawan, Tribun Mataraman - Sofyan Arif Candra

TRIBUN-VIDEO.COM - Jalur utama yang menghubungkan Kecamatan Bendungan - Kecamatan Trenggalek tertutup total akibat tanah longsor yang terjadi di Desa Dompyong, Kecamatan Bendungan, Kabupaten Trenggalek, Jumat (25/10/2024).

Material tanah menutup total jalan kabupaten yang juga menjadi jalur alternatif menuju Kabupaten Tulungagung via Kecamatan Pagerwojo, dan Kabupaten Ponorogo via Kecamatan Sooko. (*)

Baca: Jalan Gayo Lues-Abdya Lumpuh Total Tertimbun Longsor, Petugas Buat Jalan Darurat dari Kebun Warga

Baca: Tangis Warga Saksikan Detik-detik Longsor Timpa Rumah Tetangga di Leuwigajah Jabar: Korban Tidur

Program: Live Update
Host: Adila Ulfa Muna Risna
Editor Video: Ika Vidya Lestari
Uploader: Ramadhan Aji Prakoso

# tanah longsor # Trenggalek # Pipa PDAM # material longsor

Sumber: Tribun Jatim
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda