Menhan Sjafrie Sjamsoeddin Beri Kenang-kenangan Senjata dan Lukisan Raksasa untuk Presiden Prabowo

Editor: Bintang Nur Rahman

Reporter: Rima Anggi Pratiwi

Video Production: Nur Rohman Urip

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Prabowo diberi 2 cinderamata oleh Kemhan setelah resmi menyerahkan jabatan Menhan kepada Sjafrie Sjamsoeddin pada Selasa (22/10).

Cinderamata berupa senapan serbu jenis SS2V berwarna emas. Senapan itu disimpan dalam kotak kaca.

Prabowo dan Sjafrie tampak membicarakan senapan tersebut saat prosesi penyerahan.

Baca: Reaksi Mahfud Pertama Kali Bertemu Prabowo seusai Pelantikan Presiden, Senyum Beri Ucapan Selamat

Baca: Terungkap! Status Perkawinan Prabowo dan Titiek Soeharto di Dokumen KPU, Tertulis Pernah

Sjafrie kemudian kemudian memberikan hadiah keduanya yakni lukisan Prabowo berukuran raksasa.

Lukisan tersebut dibawa menggunakan mobil khusus berwarna putih dan tepat berada di depan Prabowo.

(Tribun-Video.com)

    
# Sjafrie Sjamsoeddin # senjata # lukisan # Presiden Prabowo

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda