TRIBUN-VIDEO.COM - Band Maliq & D'Essentials sukses mermaikan pacara peringatan hari ulang tahun (HUT) RI ke-79 di Istana Merdeka, Jakarta, Sabtu (17/8/2024).
Mereka membawakan beberapa lagu hits-nya, mulai dari Dia, Aduh hingga Kita Bikin Romantis.
Ketika lagu Kita Bikin Romantis dinyanyikan, semua tamu undangan terlihat ikut menyanyi dalam suasana syahdu.
Tak sedikit yang mengabadikannya di kamera ponsel.
Diketahui sejumlah musisi tanah air meramaikan kegiatan di sela-sela upacara peringatan HUT RI ke-79 di Istana Merdeka, Jakarta.
Mulai dari Vidi Aldiano, Shanna Shannon. (*)
Baca: Eks Ketua MK Anwar Usman Terciduk Hadiri Upacara HUT ke 79 RI di IKN, Begini Reaksi Jokowi
Baca: Jokowi Respons soal Aturan Paskibraka Lepas Hijab hingga Momen Keseruan Upacara HUT Ke-79 RI di IKN
#ikn #upacara17agustus #ibukotanusantara #kemerdekaanindonesia
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.