TRIBUN-VIDEO.COM - Saat ini Amerika Serikat dan Kawasan Eropa sedang alami Polar Vortex yang mengakibatkan suhu daerah yang turun bahkan hingga minus 30 derajat Celcius.
Meski hadapi suhu udara yang sangat ekstrim, namun hal itu ternyata tidak menghentikan kreativitas mereka menikmati suhu udara yang minus tersebut.
Banyak video dan foto hasil ide-ide mereka yang diunggah di berbagai platform sosial media seperti video air mendidih yang seketika menjadi es hingga foto rambut yang membeku.
Baru-baru ini, para netizen yang tinggal di daerah yang terkena Polar Vortex lakukan sebuah tantangan baru yakni 'Frozen Pants Challenge'
Frozen Pants Challenge adalah tantang orang-orang membasahi celana mereka di luar rumah sehingga celana tersebut menjadi membeku.
Celana yang membeku ini terlihat seperti orang yang berpakaian namun sosok manusianya justru tidak terlihat.
(TribunTravel.com/GigihPrayitno)
Artikel ini telah tayang di Tribuntravel.com dengan judul Hadapi Suhu Ekstrim, Warga yang Terdampak Polar Vortex ini Adakan 'Frozen Pants Challenge'
ARTIKEL POPULER:
Pria di Nagan Raya Cabuli Nenek Berusia 70 tahun, Berawal dari Tawaran Memijat Korban
Kemeriahan Perayaan Tahun Baru Imlek di Vihara Dharma Bhakti
Diperkosa 2 Pria, Gadis Balas Dendam dengan Bakar Rumah Pelaku, Ditangkap karena Tuduhan Pembunuhan
TONTON JUGA:
<iframe src="https://www.youtube.com/embed/Hg5YyIOg1Tg" width="520" height="292" scrolling="no" frameborder="0"></iframe>
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.