TRIBUN-VIDEO.COM - Calon wakil presiden nomor urut dua, Gibran Rakabuming Raka terlihat bersemangat saat mendengar Prabowo Subianto menanggapi pertanyaan dari Anies Baswedan.
Anies Baswedan mempertanyakan perasaan Prabowo saat hakim Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi menyatakan ada pelanggaran mengenai keputusan batas usia capres-cawapres.
Baca: Momen Alam Ganjar Didampingi Eca Tos ke Ayahnya & Salaman dengan Mahfud MD saat Debat Capres 2024
Baca: Cek Fakta Debat Capres 2024: Ganjar Sebut Sudah Ciptakan Pelayanan Publik Berkeadilan di Jateng
Kemudian Prabowo menjawab keputusan dari Mahkamah Konstitusi final dan tidak dapat diubah, Prabowo juga mengatakan bahwa rakyat lah yang memilih capres-cawapres.
Mendengar jawaban Prabowo, Gibran berdiri dan meminta pendukungnya agar berteriak lebih kencang.
(Tribun-Video.com)
# Keputusan MK # Putusan MK # Prabowo # Gibran # capres # cawapres
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.