Keliling Danau Tondao di Sulawesi Utara, Nikmati Keindah Alamnya hingga Wisata Sejarah

Editor: bagus gema praditiya sukirman

Reporter: Ratu Budhi Sejati

Video Production: Sigit Setiawan

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Pelisir ke Kabupaten Minahasa, Provinsi Sulawesi Utara tak lengkap rasanya jika tak mengelilingi Danau Tondano

Danau terbesar di Sulut ini luasnya 4.278 hektare. Ditempati warga yang tinggal di tepian, orang Minahasa yang tinggal di pinggir Danau disebut Tou Lour artinya orang danau.

Baca: Mengenal Kawah Putih Ciwidey, Wisata di Bandung yang Menawarkan Sensasi Bak Negeri di Atas Awan

Baca: Serunya Liburan di Taman Wisata Matahari Bogor, Bayar Rp 30 Ribu Gratis Tiket Masuk

Pemukiman di seputaran Danau Tondano sudah berkembang pesat, ada puluhan desa, terbagi di wilayah 5 Kecamatan yakni Tondano Timur, Tondano Selatan, Kecamatan Eris, Kecamatan Kakas dan Kecamatan Remboken. Kebanyakan penduduk berprofesi sebagai petani dan nelayan danau.

Belakangan sedang populer konsep wisata Ron Danau Tondano atau berkeliling Danau Tondano menikmati kehindahan alamnya.

Di seputaran Danau ini memiliki banyak destinasi wisata.

(Tribun-Video.com)

#Danau Tondao #Sulawesi Utara #Liburan #Traveling

Sumber: Tribun Video
   #traveling   #Danau   #liburan   #wisata
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda