Rabu, 7 Mei 2025

Live Update

Dongkrak Perekonomian Masyarakat, Pantai Bletok Situbondo Hadirkan Wisata Kuliner UMKM Kala Senja

Senin, 5 Mei 2025 15:52 WIB
Surya Malang

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Surya Malang - Izi Hartono
TRIBUN-VIDEO.COM - Pemerintah Kabupaten Situbondo, terus menggeliatkan sektor Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di kawasan pariwisata di wilayah Kabupaten Situbondo, Jawa Timur.

Wisata kuliner puluhan olahan UMKM digencarkan guna meningkatkan perekonomian masyarakat Situbondo.

Seperti di kawasan wisata kuliner senja Pantai Bletok, Kecamatan Bungatan, para UMKM di sejumlah desa di Kecamatan Bungatan. (*)

# Pantai Bletok # Situbondo # wisata kuliner # UMKM

Editor: Dyah Ayu Ambarwati
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Surya Malang

Tags
   #Pantai Bletok   #Situbondo   #wisata kuliner   #UMKM

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved