Radang Usus Bisa Akibatkan Seseorang Alami Diare Kronis, Begini Cara Atasinya

Reporter: chalida husna

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Radang usus adalah peradangan kronis pada saluran pencernaan yang ditandai dengan adanya iritasi hingga luka.

Kondisi ini biasanya Tribunners akan mengalami permasalahan gangguan pencernaan, salah satunya diare akut.

Berbicara soal diare ni, jika diare tak segera ditangani bisa menyebabkan dehidrasi dan penyakit komplikasi.

Baca: Faktor Risiko Diare Kronis akibat Konsumsi Makanan dari Iritasi hingga Radang Usus

Dikutip dari Tribun Health, Seseorang yang mengalami diare akut biasanya akan merasa tubuh tidak nyaman, seperti:

- Merasa mual

- Sakit Perut

- Kram

- Kembung

- Dehidrasi

Baca: Makanan yang Wajib Dihindari ketika Alami Diare, Salah Satunya Makanan Bersantan

- Usus sering terasa terdesak

- Volume tinja yang besar

- Dehidrasi.

Diare kronis terjadi hampir setiap hari selama lebih dari 3 sampai 4 minggu.

Penderita diare kronis mungkin akan menjadi lebih parah karena adanya sindrom iritasi usus atau penyakit radang usus.

Perawatan untuk penderita diare akan disesuaikan dengan penyebabnya.

Alangkah baiknya Tribunners segera konsultasi ke dokter untuk melakukan tes laboratorium.

(Tribun-Video/ Husna)

# Radang Usus # diare # pencernaan

Baca berita lainnya terkait Radang Usus

Artikel ini telah tayang di Tribunhealth.com dengan judul Diare Bisa Terjadi hingga 4 Minggu, Berikut Ini Gejala, Penyebab, dan Pengobatannya

Sumber: Tribunnews.com
   #Radang Usus   #diare   #pencernaan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda