Rabu, 14 Mei 2025

Pilgub DKI Jakarta

Annisa Pohan Beberapa Kali Merapikan Penampilan Agus Yudhoyono

Jumat, 23 September 2016 21:56 WIB
Tribunnews.com

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Yurike Budiman

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Pasangan Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta Agus Harimurti Yudhoyono dan Sylviana Murni mendaftarkan diri di KPUD DKI Jakarta pada Jumat (23/9/2016) malam.

Agus dan Sylviana tiba di KPUD pukul 19.50 WIB bersama rombongan pendukungnya.

Memasuki gedung KPUD beralaskan karpet merah, Agus didampingi sang istri Annisa Pohan yang sempat beberapa kali membetulkan posisi kain yang digunakan Agus di seputar lehernya.

Turut hadir mendampingi, Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) selaku adik Agus dan istri, Alia Rajasa.

Lihat video di atas. (*)

Editor: Mohamad Yoenus
Reporter: Yurike Budiman
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Annisa Pohan   #Agus Yudhoyono   #Jakarta

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved