Senin, 24 November 2025

Tribunnews Update

Penjaga Gawang Legendaris Timnas Ronny Pasla Wafat di Usia 79 Tahun, Dimakamkan di Kelapa Gading

Senin, 24 November 2025 14:26 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Mantan kiper timnas Indonesia, Ronny Pasla, meninggal dunia di usia 79 tahun pada Senin (24/11/2025), pukul 01.26 WIB dini hari.

Sang penjaga gawang legendaris pada akhir era 1960-an hingga 1970-an itu akan disemayamkan di Gereja Evangelis Jakarta Pusat.

Setelahnya, Ronny Pasla akan dimakamkan di Pemakaman Pondok Kelapa pada Selasa (25/11).

(Tribun-Video.com/Tribuntrends.com)

Artikel ini telah tayang di Tribuntrends.com dengan judul INNALILLAHI! Duka Timnas Indonesia, Kiper Legend Ronny Pasla Meninggal, Selamat Jalan Macan Tutul

Editor: Danang Risdinato
Reporter: Putri Dwi Arrini
Video Production: Rahmat Gilang Maulana
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved