Rabu, 19 November 2025

Live Update

Kena Kasus Korupsi Fasilitas Kredit Bank Pelat Merah, Penyidik Kejati Sumsel Tahan Direktur PT BSS

Selasa, 18 November 2025 16:42 WIB
Tribun Video

Laporan wartawan, Sriwijaya Post - Andi Wijaya
TRIBUN-VIDEO.COM - Bergulirnya penyidikan dugaan tindak pidana korupsi pemberian fasilitas pinjaman atau kredit dari salah satu bank plat merah Rp1,6 triliun, tersangka Wilson (WS) ditahan penyidik, Senin (17/11/2025), malam.

Ini dilakukan, setelah tersangka WS selaku Direktur PT Buana Sriwijaya Sejahtera (BSS) dan PT Sri Andal Lestari (SAL) hadir dalam panggilan penyidikan. 

Namun ketika digiring masuk ke mobil tahanan, saat awak media mengambil foto, tersangka disembunyikannya, lalu terjadilah keributan antara awak media dengan teman tersangka. (Tribun-Video.com)

Editor: Unzila AlifitriNabila
Reporter: Nurma Aisyah
Videografer: Agilio OktoViasta
Video Production: Muhammad Adnan Hidayat
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved