Tribunnews Update
Tim KPK Geledah Rumah Dinas Gubernur Riau, Brimob Bersenjata Kawal Ketat Proses Pemeriksaan
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Tim KPK melakukan penggeledahan di rumah dinas Gubernur Riau di Jalan Diponegoro, Kamis (6/11/2025), sebagai bagian dari penyidikan kasus dugaan korupsi yang menjerat Abdul Wahid.
Penggeledahan berlangsung dengan pengamanan ketat dari personel Brimob bersenjata lengkap.
Baca: Terungkap! Cara Gubernur Riau Diduga Terima Fee Total Rp 4,05 M, Pakai Kode 7 Batang
Penggeledahan dilakukan setelah Abdul Wahid ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK, menandai lanjutan proses hukum atas dugaan tindak pidana korupsi. (Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di TribunPekanbaru.com dengan judul Penampakan Tim KPK Geledah Rumah Dinas Gubernur Riau, Dikawal Brimob Bersenjata
Reporter: Fransisca Krisdianutami Mawaski
Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib
Sumber: Tribun Pekanbaru
Tribunnews Update
Rumah Dinas Gubernur Riau di Pekanbaru Digeledah KPK, Brimob Bersenjata Jaga Ketat
1 hari lalu
Tribunnews Update
Prabowo Ambil Alih Tanggung Jawab Whoosh, KPK Pastikan Penyelidikan Tetap Berjalan: Tak Dilarang
1 hari lalu
Tribunnews Update
UAS Beri Dukungan Gubernur Riau seusai Jadi Tersangka Korupsi, Singgung Seseorang yang Dizalimi
1 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.