Regional
Jenazah PB XIII Dibawa ke Loji Gandrung, KGPH Tejowulan Pastikan Tak Ada Prosesi Khusus
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Mahamenteri Keraton Solo, KGPH Tejowulan menyatakan tak ada proses khusus untuk jenazah Sri Susuhunan Paku Buwono XIII di rumah dinas Wali Kota Solo, Loji Gandrung, Rabu (5/11).
Adik Paku Buwono XIII itu mengungkapkan prosesi di Loji Gandrung hanyalah pelangsiran jenazah dari kereta pusaka.
Tejowulan mengatakan, pelangsiran jenazah di Loji Gandrung berdasarkan diskusi dengan pemerintah setempat.
(TribunVideo.com)
Reporter: Fransisca Krisdianutami Mawaski
Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
Detik-detik Kedatangan Jokowi, Ikut Antarkan Jenazah Raja Solo di Loji Gandrung Sebelum ke Imogiri
2 hari lalu
Tribunnews Update
Warga Solo Tumpah Ruah di Jalan Iringi Kirab Jenazah Pakubuwana XIII, Kereta Jalan Merayap
2 hari lalu
Tribunnews Update
Tangis KGPH Hangabehi Pecah hingga Dibopong saat Peti Jenazah Pakubuwono XIII Dinaikkan Kereta
2 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.