TRIBUNNEWS UPDATE
Senyum Mahfud MD seusai Dilantik Prabowo di Istana, Masuk Anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Prabowo Subianto melantik keanggotaan Komisi Percepatan Reformasi Polri di Istana Kepresidenan, Jakarta pada Jumat (7/11/2025) sore.
Salah satunya adalah mantan Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan, Mahfud MD.
Seusai proses pelantikan berakhir, Prabowo menyalami satu per satu anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri.
Mahfud tampak tersenyum ketika menyambut tangan Prabowo dan terdengar mengucapkan terima kasih.
"Terima kasih pak," ujar Mahfud dalam siaran YouTube Sekretariat Presiden.
(Tribun-Video.com)
Baca: Reaksi Keras Susno Duadji usai Prabowo Sebut Bakal Tanggung Jawab Utang Whoosh: Jangan Asal Ngomong
Baca: Presiden Prabowo Pasang Badan Bela Jokowi, Tegaskan Tak Takut dan Tak akan Dikendalikan
#mahfudmd #presidenprabowo #prabowosubianto #reformasipolri #komisipercepatreformasipolri
Reporter: Agung Tri Laksono
Video Production: Mellinia Pranandari Putri Kristianto
Sumber: Tribunnews.com
Tribunnews Update
Kapolri Buka Suara soal Ledakan di Masjid SMAN 72: Pelaku Teror dari Lingkungan Sekolah, Pelajar?
6 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Hubungan Prabowo & Jokowi Dinilai Sudah Retak, Ray Rangkuti Tekankan: Tapi Tak Boleh Kelihatan
6 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Respons Prabowo soal Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Langsung Beri Arahan hingga Beri Peringatan
7 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Arahan Prabowo seusai Pelantikan Tim Reformasi Polri, Mahfud MD Fokus & Serius Mencatat
7 jam lalu
Terkini Nasional
Momen Menkeu Purbaya Berbaur Saat Salat Jumat! Tak Disiapkan Tempat Khusus, Tetap Humble
7 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.