Jumat, 10 Oktober 2025

Live Update

Masyarakat Pagar Alam Akui Sulit Dapatkan BBM, Pertamina Klaim Terkendala Proses Pengiriman

Kamis, 9 Oktober 2025 17:10 WIB
Tribun Video

Laporan wartawan Sriwijaya Post - Wawan Septiawan
TRIBUN-VIDEO.COM - Saat ini mayorotis masyarakat Kota Pagar Alam terutama pengguna kendaraan baik roda enam, roda empat dan roda dua resah. Pasalnya saat ini untuk mendapatkan Bahan Bakar Minyak (BBM) baik yang bersubsidi maupun non subsidi harus antri berjam-jam.

Kondisi ini baru saja terjadi sejak beberapa minggu terakhir ini, atau jelang akhir tahun seperti saat ini. Bahkan parahnya meskipun sudah antri panjang dan lama, kadang pengguna kendaraan terpaksa balik kanan karena tidak kebagian jatah BBM.(*)

Editor: Unzila AlifitriNabila
Reporter: Nurma Aisyah
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video

Tags
   #Pagar Alam   #BBM   #Pertamina

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved