TRIBUNNEWS UPDATE
Salsa Erwina Sentil Prabowo, Tak Segan Anggap Lawan jika Buat Kebijakan 'Blunder setelah DPR Berulah
TRIBUN-VIDEO.COM - Pegiat media sosial, Salsa Erwina turut menyentil Presiden Prabowo Subianto.
Diakui Salsa, dirinya akan mendukung kebijakan yang diambil oleh pemerintah selagi kebijakan tersebut pro rakyat.
Bahkan, menurutnya, dirinya bisa bekerja sama untuk membangun bangsa.
Namun, apabila melakukan pengkhianatan dan meluncurkan kebijakan-kebijakan yang tak pro masyarakat, pemerintahan akan dianggap sebagai lawan.
Hal ini disampaikannya melalui akun Instagramnya pada Jumat (5/9/2025).
Pasalnya, menurutnya, para pemimpin yang menjabat saat ini dipilih oleh rakyat.
(Tribun-Video.com)
Baca: Salsa Erwina Kawal Pemenuhan Tuntutan 17+8 dari Karyawan DPR: Hebat Banget Kerja Keras Bosku
Baca: Berapi-Api! Salsa Erwina Akui Dukung Prabowo dan Wakil Rakyat: Jika Berkhianat, Keluarkan dari DPR
Reporter: Tri Suhartini
Video Production: Nur Rohman Urip
Sumber: Tribunnews.com
Tribunnews Update
Syok Sang Kekasih Hamil, Pria di Pekanbaru Aniaya Pacar hingga Tewas dengan Tubuh Penuh Luka
5 hari lalu
Tribunnews Update
PT KAI Laporkan Sopir dan Pemilik Truk Buntut Kecelakaan Kereta Api Harina di Kawasan Kaligawe
5 hari lalu
Tribunnews Update
PT KAI Laporkan Sopir dan Pemilik Truk Buntut Kecelakaan, Warga di Banyuasin Tewas seusai Ditembak
5 hari lalu
Tribunnews Update
Terima Penghargaan Arsitek Perdamaian, Trump Klaim Jadi Presiden Terbaik AS Sepanjang Sejarah
5 hari lalu
Tribunnews Update
Petani Palestina Jadi Korban Serangan Brutal Pemukim Israel: Penembakan hingga Gas Air Mata
5 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.