Jumat, 10 Oktober 2025

Regional

Kejanggalan Kematian Brigadir Esco Fasca Rely di Lombok Barat, Orangtua Minta Proses Hukum Terbuka

Sabtu, 30 Agustus 2025 15:05 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribun Lombok - Sinto
TRIBUN-VIDEO.COM - Kasus kematian 
Brigadir Esco Fasca Rely (29), anggota Intel Polsek Sekotong Lombok Barat terus menjadi perhatian publik.

Hal tersebut setelah banyaknya kejanggalan yang terjadi di lokasi penemuan hingga kondisi jasad Brigadir Esco yang tidak wajar.

Hasil autopsi sementara mengungkap adanya tanda-tanda kekerasan akibat benda tumpul pada tubuh, terutama di bagian leher korban.


#Orangtua #MintaProsesHukum #KematianBrigadirEsco #DitanganiSecaraTerbuka #BrigadirEsco #PolresJakarta #JakartaPusat #DKIJakarta #Indonesia #KasusBrigadirEsco #KeluargaKorban #ProsesHukumTerbuka #KeadilanUntukEsco #HukumIndonesia #KepolisianRI #MasyarakatPeduli #KorbanKematian #DesaJakarta #KotaJakarta #KabupatenJakarta

Editor: Restu Riyawan
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved