TRIBUNNEWS UPDATE
Hujan Deras Mengguyur saat Jenazah Suami Najwa Shihab Disalatkan, Banyak Pelayat Berdatangan
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Hujan deras mengguyur saat prosesi salat jenazah suami Najwa Shihab, Ibrahim Assegaf di di Masjid Al Barkah, Cilandak Timur, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Rabu (21/5/2025).
Meski demikian, banyak pelayat dan kerabatyang ikut dalam prosesi salat jenazah.
Termasuk Najwa Shihab yang tampak terdiam memasuki masjid.
Jurnalis senior tersebut tampak mengenakan kerudung berwarna hitam dan berjalan bersama kerabatnya.
Nantinya jenazah Ibrahim Assegaf akan dimakamkan di TPU Jeruk Purut, Jakarta.(*)
Reporter: sara dita
Video Production: Rahmat Gilang Maulana
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUNNEWS UPDATE
Najwa Shihab Muncul Perdana ke Publik usai Salatkan Jenazah Suami, Tertunduk dan Dzikir Tanpa Henti
7 jam lalu
Tribunnews Update
Momen Siswa Binaan Barak Militer Pamerkan Yel-yel Semangat di Hadapan Dedi Mulyadi hingga Terharu
7 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
LIVE: Detik-detik Pemakaman Ibrahim Assegaf, Najwa Shihab Tak Ikut Pemakaman Jenazah Suami di TPU
7 jam lalu
Tribunnews Update
Kondisi Pesawat Israel Hancur Lebur Dilumat Brigade Al-Quds, Super Heron IDF Terbakar Disembur Roket
8 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.