TRIBUNNEWS UPDATE
Bupati Purwakarta Murka & Copot Kepsek Dedi Usai Aturan 'Aneh' Siswa Pakai Baju Lebaran saat Sekolah
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Bupati Purwakarta, Saepul Bahri Binzein marah seusai Kepala Sekolah SDN Sawahkulon, Dedi Mulyadi memberikan kebijakan 'nyeleneh'.Â
Adapun aturan itu mewajibkan siswa di SDN Sawahkulon menggunakan pakaian lebaran pada hari pertama masuk sekolah setelah libur Idulfitri.Â
Bupati Purwakarta yang akrab disapa Om Zein meminta agar Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Purwakarta mencopot Dedi Mulyadi.
Dalam video yang diunggah di akun TikTok Om Zein, Bupati Purwakarta geram dengan kebijakan Dedi Mulyadi.Â
Baca: Bukan Karena Takut Dipolisikan, Terkuak Alasan Dadang Kosasih Menangis seusai Ditelepon Dedi Mulyadi
Om Zein mengaku tidak bisa menoleransi kebijakan yang dikeluarkan Kepsek SDN Sawahkulon.Â
Di hadapan Kadisdik Purwakarta, Om Zein meminta Dedi Mulyadi diberhentikan.Â
Pasalnya, beredar aturan terkait kebijakan tersebut yakni seluruh siswa SDN Sawahkulon harus memakai baju lebaran atau baju baru.Â
Aturan itu juga berlaku untuk para guru yang mengajar di hari pertama setelah libur Lebaran.Â
Baca: Singgung Lucky Hakim Liburan, Kini Dedi Mulyadi Sentil Masalah Penyapu Koin di Indramayu
Dikutip dari Tribun Jabar, sang kepsek pun mengaku ikhlas seusai dinonaktifkan.Â
Ia menerima keputusan pencopotan sementara dan menyikapinya dengan lebih bersykur.Â
"Benar, saya menerima keputusan Disdik Purwakarta. Insya Allah, ini adalah langkah yang baik bagi saya untuk lebih bersyukur," ujar Dedi saat dihubungi via telepon, Selasa (8/4/2025).
Dedi berterima kasih kepada Disdik Purwakarta yang telah memberinya kesempatan untuk menjabat sebagai Kepala SDN Sawahkulon.
Â
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Dicopot Karena Aturan Nyeleneh, Dedi Mulyadi Ikhlas Tak Lagi Jadi Kepala SDN Sawahkulon Purwakarta
Program: Tribunnews Update
Host: Maria Nanda Ayu SaputriÂ
Editor Video: Valencia Frida
Uploader: bagus gema praditiya sukirman
#bupatipurwakarta #sapeulbahribinzein #kepalasekolah #dedimulyadi #kebijakan #sdnsawahkulon #bajulebaran #omzein
Reporter: Maria Nanda Ayu Saputri
Video Production: valencia frida varendy
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUNNEWS UPDATE
Ditantang Bupati Purwakarta Didik Siswa Nakal Ala Militer, Verrel Bramasta Tegaskan Hal Ini
7 jam lalu
Tribunnews Update
Heran Verrel Bramasta Kritik Barak TNI untuk Siswa Bandel, Bupati Purwakarta: Orangtua Saja Senang
22 jam lalu
Terkini Nasional
Gausah Wacana! Bupati Purwakarta Respons Verrel Bramasta Kritik Kebijakan Pendidikan di Barak Milter
22 jam lalu
Tribunnews Update
Pendidikan Ala Militer Dikritik, Bupati Purwakarta Tantang Verrel: Turun Sini, Jangan Cuma Wacana
1 hari lalu
Live Update
Dukung Program Pemerintah Pusat, Bupati Buol Risharyudi Tinjau Lahan untuk Sekolah Rakyat
1 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.