Jumat, 4 April 2025

TO THE POINT

Trend yang Sulit Ditiru, Viral Sekeluarga Bagi THR Beri Sertifikat Rumah di Momen Lebaran

Kamis, 3 April 2025 22:51 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Trend bagi-bagi THR saat Lebaran jadi momen yang cukup membahagiakan.

Biasanya THR itu berupa uang, tapi ada satu keluarga yang THR nya sulit ditiru, karena bagi-bagi setifikat tanah.

Tampak dalam video, seorang bapak membawa setumpuk kertas berupa sertifikat tanah.

Video viral ini dibagikan oleh akun Tiktok nayaa1208.

Dalam video ini, sang ayah memberikan THR berupa sertifikat tanah ke delapan orang.

Termasuk satu sertifikat tanah yang dipegang oleh sang ayah sendiri.

Bahkan, di Tiktok, video bagi-bagi THR setifikat tanah ini juga udah ditonton lebih dari 20 juta views.

(Tribun-Video.com)

Baca: Wamenaker Murka Tahu Kabar Driver Ojol Cuma Dapat THR Rp 50 Ribu, Segera Panggil Aplikator: Rakus

 


#viralvideo #tiktok #ramadan

Editor: Tri Hantoro
Reporter: Nila
Video Production: Nathanael MoerRahardian
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #To The Point   #THR

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved