TRIBUNNEWS UPDATE
Sosok Oknum TNI Tembak Mati 3 Polisi di Way Kanan, Peltu Lubis & Kopka Basarsyah Bukan Orang Biasa
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBAN-VIDEO.COM - Sosok dua anggota TNI terduga pelaku penembakan yang menewaskan tiga polisi saat menggerebek arena judi sabung ayam di Way Kanan, Lampung, pada Senin (17/3/2025) sore telah ditangkap.
Keduanya sudah ditahan di Polisi Militer Angkatan Darat (Pomad) Mako Kodim 0427/Way Kanan.
Kepala Penerangan Kodam (Kapendam) II/Sriwijaya, Kolonel Inf Eko Syah Putra Siregar, membenarkan hal tersebut.Â
Pelaku penembakan yang ditahan adalah Peltu Lubis.
Peltu Lubis selaku Dansubramil Negara Batin.
Baca: Terkuak Chat Terakhir Bripda Ghalib Sebelum Tewas dalam Penggerebekan Judi Sabung Ayam di Way Kanan
Baca: Babak Baru Kasus 3 Polisi Tewas di Way Kanan, KPK Kembali Periksa Andi Narogong di Kasus e-KTP
Sementara, Kopka Basarsyah selaku anggota Subramil Negara Batin.
Kapendam mengatakan, terhadap keduanya masih dilakukan investigasi.
Diberitakan sebelumnya, tiga anggota kepolisian tewas akibat luka tembak saat menggerebek arena judi sabung ayam di Kampung Karang Manik, Kabupaten Way Kanan, Lampung, pada Senin sore.
Tiga anggota yang tewas adalah Inspektur Satu (Iptu) Lusiyanto selaku Kapolsek Negara Batin, Brigadir Kepala (Bripka) Petrus Apriyanto, dan Brigadir Dua (Bripda) Ghalib Surya Ganta.
(Tribun-Video.com/Tribunnews.com)
Artikel ini telah tayang di Tribun-Medan.com dengan judul SOSOK Peltu Lubis dan Kopka Basarsyah Pelaku Penembakan Kapolsek dan Dua Anggotanya di Lampung
#Way Kanan #Peltu Lubis # Kapolsek Negara Batin
Reporter: Sandy Yuanita
Video Production: Januar Imani Ramadhan
Sumber: Tribun Medan
Viral News
Penampakan Kopda Basar saat Jalani Rekonstruksi, Tenteng Laras Panjang dan Tembaki 3 Polisi
Kamis, 17 April 2025
Viral News
Kopda Basar Cs Jalani Rekonstruksi Penembakan 3 Polisi di Way Kanan, Keluarga Korban Menangis
Kamis, 17 April 2025
Viral News
LIVE: Rekonstruksi Penembakan 3 Polisi di Way Kanan Lampung, Tersangka Turut Dihadirkan
Kamis, 17 April 2025
Live Update
Keluarga 3 Polisi Gugur di Way Kanan & Tim Hotman Geruduk Denpom Lampung, Tuntut Hukum Mati Pelaku
Kamis, 10 April 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Terkuak Tabiat Asli Peltu Lubis Tersangka Bos Judi Sabung Ayam di Lampung, Pamer Hidup Mewah
Jumat, 28 Maret 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.