Imlek 2025
Sejarah Unik Kelenteng Kong Tek Tjun Ong Manado, Dibangun Atas Perintah Dewa kepada Jopie Wongkar
Laporan wartawan Tribun Manado - Petrick Sasauw
TRIBUN-VIDEO.COM-Sejumlah Klenteng di Kota Manado menyimpan Sejarah unik.
Salah satunya klenteng Kong Tek Tjun Ong.
didirikan pada tahun 1976, klenteng ini dibangun atas perintah Dewa kepada Jopie Wongkar.
Awalnya bernama Vihara Agung Tua, klenteng ini berubah nama menjadi Istana Agung Tua saat masuk daftar Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD).(*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribun Video
Live Update
Driver Ojol Korban Salah Sasaran, Ditikam di Pakowa Manado hingga Alami Luka Serius di Bagian Kaki
Rabu, 30 April 2025
Local Experience
Pesona Wisata Citraland Waterpark di Kota Manado, Jadi Pilihan Buat Liburan bersama Keluarga
Rabu, 30 April 2025
Live Update
Lapangan Tikala Manado Sulut Sudah Cantik, Tapi Toilet Kotor dan Bau Pesing Butuh Perbaikan Segera
Selasa, 29 April 2025
Live Update
Harga Tak Stabil di Pasar Bersehati Manado, Ikan Naik Turun Capai Rp 70 Ribu Per Kilogram
Senin, 28 April 2025
Live Update
Simulasi Aplikasi Daud, Ada Pria Pengacau di Tengah-tengah Acara PKK Manado, Apa yang Terjadi?
Jumat, 25 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.