Senin, 12 Mei 2025

LIVE UPDATE

1 Tersangka Korupsi KUR Petani Sapi Dibekuk Kejati NTB, Pimpinan Cabang Bank Syariah Dibekuk

Jumat, 20 Desember 2024 15:27 WIB
Tribun Lombok

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribun Lombok - Robby Firmansyah
TRIBUN-VIDEO.COM - Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Bara kembali menangkap satu tersangka, kasus dugaan korupsi kredit usaha rakyat (KUR) petani sapi salah satu bank syariah milik negara, pada Rabu (18/12/2024).

Satu tersangka yang berhasil diamankan tersebut berinisial SE yang merupakan pimpinan cabang bank syariah milik negara di Kota Mataram.

Ia diamankan di rumahnya di Lamper Kidul, Kota Semarang, Jawa Tengah. (*)

# korupsi # KUR Petani # NTB # Bank Syariah

Editor: Dyah Ayu Ambarwati
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribun Lombok

Tags
   #korupsi   #KUR Petani   #NTB   #Bank Syariah

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved