Minggu, 11 Mei 2025

TRIBUNNEWS UPDATE

Tak Pilih Kasih! Prabowo Perkenalkan Ketua Kadin Arsjad Rasjid & Anindya Bakrie ke Investor Jepang

Jumat, 6 Desember 2024 19:10 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Prabowo Subianto menjamu delegasi Japan-Indonesia Association (JAPINDA) dan The Jakarta Japan Club (JJC) di Istana Kepresidenan, Gambir, Jakarta Pusat pada Jumat (6/12/2024). 

Dalam momen itu, Prabowo mengajak Ketua Kadin Indoensia, Arsjad Rasjid dan Anindya Bakrie. 

Hal itu terjadi di tengah polemik kepengurusan Kadin Indonesia. 

Prabowo pun memperkenalkan Arsjad Rasjid dan Anindya Bakrie kepada para delegasi Jepang yang hadir. 

(Tribun-Video.com)

Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Prabowo Tak Pilih Kasih, Ajak Ketua Kadin Arsjad Rasjid dan Anindya Bakrie saat Jamu Delegasi Jepang

Baca: Gus Miftah Sesenggukan Minta Maaf ke Prabowo seusai Umumkan Mundur dari Utusan Khusus Presiden

Baca: Respons Istana seusai Gus Miftah Nangis Mundur dari Utusan Presiden, Prabowo Akan Siapkan Pengganti?

Editor: Tri Hantoro
Reporter: Maria Nanda Ayu Saputri
Video Production: Nur Rohman Urip
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved