Regional
Murid RA Pasuruhan Pati Bisa Belajar Coding & Robotik di Rumah meski Sekolah Libur Kebanjiran
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan Tribun Muria - Mazka Hauzan
TRIBUN-VIDEO.COM -Para orang tua dari anak-anak Raudhatul Athfal (RA) Al-Huda, Desa Pasuruhan, Kecamatan Kayen, Kabupaten Pati, kini punya solusi agar putra-putri mereka bisa tetap belajar ketika sekolah ditutup karena banjir.
Lewat program Kolaborasi Sosial Membangun Masyarakat (Kosabangsa) mereka mendapatkan media pembelajaran inovatif yang bisa diterapkan di rumah.
Untuk diketahui, Desa Pasuruhan termasuk wilayah yang menjadi langganan banjir. Setiap tahun saat puncak musim penghujan, banjir bisa menggenang hingga 1-2 bulan.
Ketika banjir, sekolah biasanya diliburkan. Anak-anak pun meninggalkan kegiatan belajar.(*)
# Pati # Coding # banjir
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Latif Ghufron Aula
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Bencana Banjir Rendam 5 Kecamatan di Berau, PLN Padamkan Listrik 12 Ribu Warga Kaltim Terdampak
5 hari lalu
Tribun Video Update
Penampakan Jantung Kota Israel Diterjang Hujan Disertai Banjir Bandang, Lalu Lintas Lumpuh Total
7 hari lalu
Tribun Video Update
Seusai Dilanda Kebakaran & Badai Pasir, Israel Kini Diterjang Banjir hingga Melumpuhkan Lalu Lintas
7 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.