Live Update
TPS di Bangkalan Pakai Konsep Pesta Pernikahan, Cosplay ‘Mempelai’ hingga Dapat Kue seusai Mencoblos
Laporan wartawan Tribun Madura - Ahmad Faisol Edo
TRIBUN-VIDEO.COM-Berbagai upaya dilakukan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di Kabupaten Bangkalan untuk mendongkrak angka kehadiran masyarakat ke TPS dalam tahapan pemungutan suara atau coblosan Pilkada Serentak, Rabu (27/11/2024).
Seperti halnya di TPS 007, Kampung Ketengan, Kelurahan Tunjung, Kecamatan Burneh yang menyulap lingkungan TPS bernuansa sebuah hajatan pesta pernikahan. Tidak hanya didukung pernak-pernik pernikahan, para petugas KPPS juga berpakaian layaknya shohibul bait hajatan pernikahan. (*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribun Video
Live Update
Razia Suramadu Sisi Madura, Kasat Lantas Tegaskan! Target Bangkalan Bebas dari Motor Bodong
4 hari lalu
Live Update
Aparat Kepolisian Belakangan Gencar Razia Motor, Kapolres: Misi Kami, Bangkalan Bersih dari Curanmor
Sabtu, 3 Mei 2025
Live Update
Motor Bu Guru Korban Begal Sudah Ditemukan seusai Diburu Polisi di Bangkalan: Jangan Takut Mengajar
Jumat, 2 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.