Rabu, 14 Mei 2025

Live Update

Penyebab Pemerintah Batalkan 2 Lokasi Relokasi Penyintas Gunung Lewotobi di Flores Timur NTT

Selasa, 19 November 2024 14:29 WIB
Tribun Video

Laporan wartawan, Tribun Flores - Paul Kabelen

TRIBUN-VIDEO.COM - Dua lokasi relokasi bagi ribuan penyintas erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Kabupaten Flores Timur, Pulau Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT), kini sudah dibatalkan Pemerintah Pusat.

Dua lokasi relokasi untuk membangun rumah warga di sekitar Desa Kobasoma, Kecamatan Titehena ini berpotensi menuai konflik karena proses pengusulan oleh Pemda Flores Timur terkesan gegabah atau terburu-buru, tanpa dialog intens dengan para tokoh masyarakat.

Baca: Kapolri Terbang ke NTT, Kunjungi Korban Erupsi Lewotobi dan Beri Bantuan Sembako ke Masyarakat

Baca: Mengenal Bom Lava Gunung Lewotobi Laki-laki yang Timbulkan Lubang 12 Meter, Baru Pertama Terjadi

Menteri Perumahan dan Permukiman, Maruarar Sirait bersama Kepala BNPB, Letnan Jenderal TNI Suharyanto sudah turun ke lokasi itu untuk kepentingan survei, Rabu (13/11/2024) lalu. (*)

Program: Live Update
Host: Adila Ulfa Muna Risna
Editor Video: Latif Ghufron Aula
Uploader: Ramadhan Aji Prakoso

# Pemerintah # Gunung Lewotobi # Flores Timur # NTT

 

 

Editor: Ramadhan Aji Prakoso
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Latif Ghufron Aula
Sumber: Tribun Video

Tags
   #Pemerintah   #Gunung Lewotobi   #Flores Timur   #NTT

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved