Tribunnews Update
Rudal Hizbullah Bombardir 5 Pangkalan Militer Israel di dan Dekat Haifa, 1 Sinagog Yahudi Hancur
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Kelompok Hibullah Lebanon mengklaim telah menargetkan lima pangkalan militer Israel di dan dekat Haifa, Israel utara.
Penyerangan itu dilakukan dengan rentetan rudal sepanjang Sabtu (16/11/2024).
Baca: Shin Bet & Polisi Israel Gelar Penyelidikan Bersama Buntut 2 Bom Suar Hantam Rumah PM Netanyahu
Pangkalan yang dihantam rudal Hizbullah adalah sebuah pangkalan teknis.
Kemudian, pangkalan Angkatan Laut Haifa, pangkalan Angkatan Laut Stella Maris dan dua pangkalan lainnya di dekat Haifa.
Salah satu pangkalan disebut merupakan pusat pengisian bahan bakar militer Israel.
"Salah satunya merupakan rumah bagi sebuah stasiun pengisian bahan bakar tentara musuh dengan serangan rudal secara bersamaan," kata Hizbullah.
Baca: PM Israel Jadi Incaran! Pesawat Tak Berawak Milik Hizbullah Mendadak Meluncur ke Kediaman Netanyahu
Selain itu, dua warga Israel dilaporkan terluka setelah serangan roket Hizbullah juga menghantam sebuah sinagoga Yahudi sampai hancur di Haifa. (Tribun-Video.com/english.alarabiya.net)
Baca juga berita terkait di sini
Artikel ini telah tayang di english.alarabiya.net dengan judul Hezbollah says targeted Israeli military bases in and near Haifa
# TRIBUNNEWS UPDATE # rudal # Hizbullah # Lebanon # perang # Israel
Reporter: Ninaagustina
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
Kronologi Pemuda Tawuran Serang Kapolres Belawan: 2 Terduga Pelaku Tertembak, 14 Orang Narkoba
7 hari lalu
Tribunnews Update
LIVE: Kondisi Kapolres Belawan AKBP Oloan seusai Diserang Pelaku Tawuran, 14 Pelaku Positif Narkoba
7 hari lalu
Tribunnews Update
Prabowo Ucap Selamat untuk PM Australia, Albanese: Indonesia Jadi Kunjungan Pertamaku, No Washington
7 hari lalu
Tribunnews Update
GRIB Jaya Bikin Polisi & Gubernur Naik Pitam, Polda Kalteng Bikin Timsus: Ini Bukan Negara Ormas Ya!
7 hari lalu
Tribunnews Update
Polda Kalteng Bikin Timsus Atasi Persoalan GRIB Jaya, Gubernur: Ormas Harus Tunduk kepada Negara!
7 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.