TRIBUN VIDEO UPDATE
Militer Israel Geruduk Fasilitas Senjata IRGC di Suriah, Curi Peralatan & Dokumen sebelum Diledakkan
TRIBUN-VIDEO.COM - Pasukan khusus Israel menyerang sebuah fasilitas senjata Iran di daerah Masyaf, Suriah, pekan ini.
Serangkaian serangan diduga dilakukan oleh Israel menghantam lokasi-lokasi militer di Suriah pada Minggu (8/9/2024).
Dilaporkan, terdapat 14 orang yang tewas dan 43 lainnya terluka.
Baca: Israel Diteror, 2 Zionis Mendadak Tenggelam & Hanyut saat Menuju ke Lebanon, Disabotase Hizbullah?
Serangan tersebut juga memicu timbulnya kebakaran.
Dikutip dari The Times of Israel, operasi militer itu rupanya dilakukan oleh IDF terhadap fasilitas Korps Garda Revolusi Islam (IRGC).
Fasilitas itu diketahui dipergunakan untuk mengembangkan rudal balistik dan pesawat tak berawak.
Baca: Israel Diteror, 2 Zionis Mendadak Tenggelam & Hanyut saat Menuju ke Lebanon, Disabotase Hizbullah?
Dilaporkan, jalan-jalan di area fasilitas tersebut menjadi sasaran serangan IDF untuk mencegah pasukan Suriah mencapai lokasi tersebut.
Pasukan Israel kemudian dikabarkan memasuki kompleks itu dan memindahkan peralatan serta dokumen-dokumen.
Setelahnya, IDF memasang peledak dan menghancurkan fasilitas tersebut.
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di timesofisrael.com dengan judul Reports: Israeli troops raided IRGC weapons facility in Syria, removed equipment and documents before destroying it
Nama Program: Tribun Video Update
Host: Isti Ira Kartika Sari
Editor Video: Ananda Bayu S
Uploader: bagus gema praditiya sukirman
#beritaterkini #beritaterbaru #beritaviral #kabarterkini
Reporter: Isti Ira Kartika Sari
Video Production: Ananda Bayu Sidarta
Sumber: Tribunnews.com
Tribun Video Update
Hamas Bantah Klaim soal Tekanan Militer Israel Bantu Pembebasan Sandera: Netanyahu Menyesatkan
28 menit lalu
Tribunnews Update
Tak Apresiasi Netanyahu, Orangtua Sandera Edan Alexander Berterima Kasih kepada Trump dan Witkoff
34 menit lalu
Tribun Video Update
Israel Klaim Cegat 2 Rudal Balistik yang Ditembakkan Houthi, Sempat Picu Sirine Peringatan
36 menit lalu
Tribunnews Update
Putranya Dibebaskan Hamas, Orangtua Sandera Israel Ucap Terima Kasih kepada Trump & Kutuk Netanyahu
41 menit lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.